Pengungsi membawa barang-barang setelah mereka menyelamatkan barang-barang yang dapat digunakan dari rumah mereka yang dilanda banjir saat mereka menyeberangi daerah banjir di Jaffarabad, sebuah distrik di provinsi Baluchistan barat daya Pakistan, Sabtu, 27 Agustus 2022. Para pejabat mengatakan banjir bandang dipicu oleh hujan monsun lebat di sebagian besar Pakistan telah menewaskan hampir 1.000 orang dan membuat ribuan lainnya mengungsi sejak pertengahan Juni.

PBB Cari Bantuan 160 Juta Dolar AS untuk Pakistan

REPUBLIKA.CO.ID, ISLAMABAD -- Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan Pakistan mengeluarkan seruan bersama untuk banyak pihak bisa menyumbang sebesar 160 juta dolar AS dalam bentuk dana darurat. Dana ini untuk membantu jutaan orang yang terkena dampak banjir yang telah menewaskan lebih dari 1.150 orang sejak pertengahan Juni.Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres mengatakan pada Selasa (30/8/2022), seruan PBB untuk 160 juta dolar...

 Dua Bulan, 700 Orang Tewas Karena Banjir di Pakistan. Foto: Warga di Hyderabad Pakistan berjalan melewati banjir akibat hujan deras. Hujan deras Monsun hingga kini telah merenggut 300 nyawa di Hyderabad, Pakistan

Dua Bulan, 700 Orang Tewas karena Banjir di Pakistan

REPUBLIKA.CO.ID,ISLAMABAD–Banjir bandang yang disebabkan oleh hujan muson yang sangat lebat telah menewaskan 777 orang di seluruh Pakistan selama dua bulan terakhir. Tim penyelamat yang didukung oleh aparat berpacu dengan waktu untuk mengevakuasi ribuan orang yang terdampar. Dilansir dari The New Arab, Senin (22/8/2022), sejak 14 Juni, hujan dan banjir telah memengaruhi 1,8 juta orang dan 317.678 dari mereka masih tinggal...