Warga menggunaka payung saat hujan mengguyur kawasan jalan Ciledug Raya, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Kamis (11/1/2024). BMKG memprediksi cuaca untuk awal tahun 2024 berpotensi mengalami curah hujan sedang hingga sangat tinggi di sejumlah wilayah di Indonesia.

Kemenkes: Waspadai Peningkatan Berbagai Infeksi Akibat Musim Hujan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Staf Teknis Komunikasi Transformasi Kesehatan Kementerian Kesehatan, RA Adaninggar Primadia Nariswari, mengimbau warga untuk mewaspadai penularan penyakit pada musim hujan. "Musim hujan memang identik dengan peningkatan kasus infeksi, karena memang kondisi dingin, lembab, itu adalah suasana-suasana lingkungan yang sangat mendukung perkembangbiakan mikroorganisme. Mau itu bakteri, virus, jamur, parasit ya, bahkan vektor-vektor penyakit, yaitu binatang-binatang itu, juga...

Longsor terjadi di pinggir Jalan Sersan Bajuri, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.

Musim Hujan Diprediksi Berakhir di Januari 2024, Benarkah?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peneliti Ahli Utama Pusat Riset Iklim dan Atmosfer BRIN, Eddy Hermawan, menyatakan bahwa musim hujan kemungkinan hanya akan berlangsung sampai penghujung Januari 2024. Namun menurut prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), musim hujan masih akan berlangsung hingga April 2024. "Musim hujan mestinya Desember, Januari, dan Februari (DJF), sepertinya tidak sampai Februari hujannya sudah habis karena El...