Presiden Joko Widodo

Banyak OTT di Daerah, Ini Respons Presiden

REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Presiden Joko Widodo mengingatkan para kepala daerah agar berhati-hati menggunakan anggaran, pasca-Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang dilakukan KPK terhadap anggota DPRD Banjarmasin. Ini merupakan operasi tangkap tangan kedua di daerah pekan ini. "Pertama hati-hati dalam mengelola keuangannya, baik APBD, baik APBN itu adalah uangnya rakyat, hati-hati. Yang kedua juga yang berkaitan dengan gratifikasi hati-hati, semuanya hati-hati," kata Presiden...

Ilustrasi uang suap.

Jumat , 15 Sep 2017, 08:28 WIB

KPK Membenarkan Ada OTT di Banjarmasin

Bupati Batubara OK Arya Zulkarnaen (tengah) dikawal petugas ketika terjaring Operasi Tangkap Tangan (OTT) KPK, sebelum diberangkatkan ke Jakarta di Mapolda Sumut, Medan, Sumatera Utara, Rabu (13/9) malam.

Jumat , 15 Sep 2017, 06:57 WIB

KPK Tahan Bupati Batubara

Wakil Ketua KPK Basaria Panjaitan bersama Penyidik KPK menunjukan barang bukti uang hasil Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Kabupaten Batubara, Sumatera Utara saat konferensi pers di gedung KPK, Jakarta, Kamis (14/9).

Kamis , 14 Sep 2017, 20:46 WIB

Ini Modus Suap Bupati Batubara

Dirjen Perhubungan Laut (Hubla) Kemenhub Antonius Tonny Budiono keluar dari gedung KPK, usai menjalani pemeriksaan, di Jakarta, Jumat (25/8) dini hari.

KPK Geledah Empat Lokasi Cari Bukti Suap Pejabat Kemenhub

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febri Diansyah mengungkapkan dua tim satgas  penyidik KPK menggeledah empat lokasi sejak Kamis (24/8) malam hingga Jumat (25/8) siang ini terkait kasus dugaan suap pekerjaan pembangunan Pelabuhan Tanjung Mas Semarang yang menjerat Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan Antonius Tonny Budiono (ATB). Febri mengatakan, empat lokasi yang digeledah adalah ruang...