Juru bicara KPK Febri Diansyah.

KPK Imbau Penyuap Deputi Bakamla Serahkan Diri

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkapkan, hingga kini belum dapat memeriksa satu tersangka, yakni Direktur Utama PT Melati Technofo Indonesia (MTI), Fahmi Dharmawansyah (FD). Pasalnya, Fahmi diketahui tidak menjadi bagian dari empat yang diamankan Tim Satuan Tugas KPK pada Rabu (14/12)."Yang pasti dari operasi tangkap tangan kemarin, kita belum dapatkan FD," ujar Juru Bicara KPK, Febri Diansyah...

 Menteri Koordinator bidang Perekonomian Darmin Nasution.

Darmin: Penangkapan Pegawai Pajak jadi Momentum Perbaikan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan kasus penangkapan oknum pegawai Direktorat Jenderal Pajak harus menjadi momentum perbaikan institusi pajak agar perilaku koruptif makin berkurang."Tinggal bagaimana menyakinkan orang, bahwa kita serius melakukan perbaikan," kata Darmin menanggapi penangkapan oknum pejabat Direktorat Jenderal Pajak oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta, Selasa (22/11).Darmin mengakui kejadian ini bisa mempengaruhi...