Massa   HTI melakukan sujud  usai mengikuti  sidang pembacaan putusan gugatan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), Jakarta, Senin (7/5).

PBNU Minta Kasus HTI Jangan Dibawa ke Jalanan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), Robikin Emhas, meminta masyarakat untuk tidak membawa persoalan terkait Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) keluar dari ranah hukum. "Ikuti saja proses hukum. Jangan dibawa ke jalanan, jangan dibawa ke mimbar-mimbar keagamaan, jangan dibawa ke mana-mana," kata Robikin di Jakarta, Selasa. Robikin mengemukakan hal itu menanggapi putusan Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta...

Massa   HTI mengatakan takbir usai mengikuti  sidang pembacaan putusan gugatan Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), Jakarta, Senin (7/5).

Selasa , 08 May 2018, 09:07 WIB

Polri Siap Tindak Tegas Kegiatan HTI

Sekretaris Jenderal PBNU Helmy Faishal Zaini

Selasa , 08 May 2018, 08:18 WIB

PBNU Ajak Eks HTI untuk Dakwah bersama NU

Kapolri Jendral Polisi Tito Karnavian usai memberikan pembekalan kepada Anggota Polri saat  rapat pimpinan Polri di Auditorium PTIK,  Jakarta, Rabu (24/1).

Polri: Video Pidato Kapolri Dipotong

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Polri Brigjen Mohammad Iqbal mengatakan, video ucapan Kapolri Jenderal Polisi Muhammad Tito Karnavian yang menimbulkan polemik telah mengalami penyuntingan. Ia menyebut video tersebut telah dipotong."Bahwa video itu rekaman tahun 2017 tanggal 8 Februari di pondok pesantren KH Ma'ruf Amin dan itu sudah dipotong-potong, jadi kalimat tidak utuh," kata Iqbal di...