Wisatawan beraktivitas di Pantai Tanah Lot, Tabanan, Bali. Pulau Bali menjadi salah satu kawasan wisata yang terdampak akibat larangan masuknya turis China. Pemerintah memberikan paket insentif untuk menyelamatkan sektor pariwisata.

Menyelamatkan Sektor Pariwisata Lewat Paket Insentif

REPUBLIKA.CO.ID, oleh Antara, Adinda Pryanka, Rahayu SubektiPemerintah menyiapkan sejumlah langkah untuk mengatasi kelesuan ekonomi akibat tidak adanya turis atau wisatawan China. Salah satu insentif yang diberikan bagi sektor pariwisata adalah potongan harga bagi tiket pesawat ke sejumlah rute domestik yang selama digemari turis China.Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati memastikan salah satu pemberian insentif pada sektor pariwisata untuk mengatasi dampak...

Pulau Komodo

Pemberitaan Negatif Diyakini tak Pengaruhi Wisata P Komodo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masuknya Pulau Komodo dalam daftar kawasan wisata yang tak layak dikunjungi pada 2020 versi salah satu media traveling di Amerika Serikat (AS), Fodors.com, telah menuai beragam reaksi di dalam negeri. Pemberitaan itu diyakini tak akan mempengaruhi kunjungan wisatawan ke Nusa Tenggara Timur (NTT)."Pemberitaan media daring itu tidak akan berdampak pada kunjungan wisatawan ke NTT, kecuali ada...