Stok beras Bulog

DPR Setujui PMN Bulog Rp 2 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi IV DPR menyetujui usulan penyertaan modal negara (PMN) yang diusulkan Perum Bulog sebesar Rp 2 triliun pada Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara-Perubahan (RAPBN-P) 2016.Ketua Komisi IV DPR Edhy Prabowo dalam rapat dengar pendapat dengan Bulog di Jakarta, Kamis (16/6), mengatakan PMN akan digunakan untuk peningkatan dan penambahan infrastruktur BUMN tersebut. "Komisi IV menyetujui usulan...

Logo PLN

Jumat , 13 May 2016, 16:14 WIB

Wapres: PLN tidak Memerlukan PMN

Logo PLN

Kamis , 12 May 2016, 15:37 WIB

PLN Butuh Tambahan PMN untuk Revaluasi Aset

Logo Perumnas (ilustrasi)

Kamis , 25 Feb 2016, 13:27 WIB

Alokasi PMN Perumnas Tunggu Revisi Proyek

 Beras yang disalurkan Bulog kepada masyarakat.

Bulog Gunakan PMN untuk Stabilkan Harga Pangan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Utama Perum Bulog, Lenny Sugihat, mengatakan pihaknya akan menggunakan Penyertaan Modal Negara (PMN) sebesar Rp 3 triliun sebagai modal kerja. Bulog, lanjutnya, berperan untuk menstabilkan harga bahan pokok, bukan hanya beras melainkan juga jagung, kedelai, daging dan gula.Dia mengatakan upaya tersebut untuk mendukung swasembada yang ditargetkan dalam tiga tahun mendatang. "Kita seirama dengan Menteri Pertanian...

Fahri Hamzah

Jumat , 06 Feb 2015, 17:04 WIB

DPR Belum akan Setujui PMN

Ketua MPR Zulkifli Hasan (kiri) disambut Wakil Ketua Umum Partai Golkar Fadel Muhammad.

Kamis , 05 Feb 2015, 15:31 WIB

Ketua Komisi X DPR Isyaratkan 10 BUMN Terima PMN