Pemain Arsenal Martin Odegaard dilaporkan akan absen membela timnya melawan Liverpool di semifinal Piala Carabao.

Odegaard Bakal Absen Perkuat Arsenal Lawan Liverpool di Piala Carabao

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Arsenal dikabarkan tidak dapat menurunkan gelandang serang Martin Odegaard saat berkunjung ke markas Liverpool pada leg pertama semifinal Piala Carabao 2021/2022. Laga ini berlangsung di markas the Reds, Stadion Anfield, Jumat (14/1/2022) dini hari WIB. Pernyataan tersebut tidak dikonfirmasi langsung oleh pelatih Mikel Arteta menjelang laga big match ini. Ia hanya mengatakan kondisi timnya saat ini tidak stabil...

Romelu Lukaku dari Chelsea sudah meminta maaf kepada pelatih Thomas Tuchel atas komentarnya.

Tuchel: Lukaku Sudah Minta Maaf

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Chelsea Thomas Tuchel memberikan kabar baik untuk penggemar the Blues. Ia memasukkan kembali nama penyerang Romelu Lukaku ke dalam skuad. Alasannya, Lukaku sudah meminta maaf. Pernyataan Lukaku bahwa dia tidak senang kepada sistem bermain Tuchel, disebutkan pelatih asal Jerman ini "tidak disengaja". Pemain timnas Belgia itu sudah meminta maaf dan kembali berlatih bersama rekan-rekannya. Pemain berusia 28 tahun...