Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Argo Yuwono (kedua kiri), memberikan keterangan kepada awak media terkait status tersangka aktivis Ratna Sarumpaet di Mapolda Metro Jaya, Jakarta, Jum'at (5/10).

Ratna Sarumpaet Resmi Ditahan Malam Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya resmi menahan Ratna Sarumpaet terkait kasus penyebaran hoaks penganiayaan, Jumat (5/10). Aktivis wanita itu resmi ditahan setelah ditangkap dan ditetapkan sebagai tersangka pada Kamis (4/10) malam. ''Setelah dilakukan pemeriksaan, kemudian kita temukan alat bukti, baik itu bukti petunjuk keterangan saksi dan keterangan tersangka. Bahwa penyidik setelah melakukan penangkapan dan mulai malam ini penyidik melakukan...

Abdullah Sammy

Hoaks Hitler dan Ratna

REPUBLIKA.CO.ID, Oleh Abdullah Sammy* 28 April 1983 menjadi hari saat sebagian penduduk bumi menjadi korban hoaks. Penyebabnya adalah buku harian Adolf Hitler yang dimuat majalah Jerman, Stern. Sebelumnya, wartawan Majalah Stern, Gerd Heidemann, membeli 62 edisi buku harian Hitler itu dari seorang kolektor bernama Konrad Kujau senilai 6,1 juta dolar Amerika (sekitar Rp 90 miliar). Majalah Stern semakin yakin untuk memuat materi...