Hall utama gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta (ilustrasi). Sebanyak 10 Perusahaan Tercatat di Indonesia masuk dalam kategori ASEAN Asset Class (Aset Berkelas ASEAN) dalam ajang ASEAN Corporate Governance Scorecard (ACGS).

10 Emiten Indonesia Masuk Aset Berkelas ASEAN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebanyak 10 Perusahaan Tercatat di Indonesia masuk dalam kategori ASEAN Asset Class (Aset Berkelas ASEAN) dalam ajang ASEAN Corporate Governance Scorecard (ACGS). Perusahaan yang masuk kategori ini dinilai memiliki tata kelola yang baik dan layak dilirik kalangan investor global.  Adapun tiga Perusahaan Tercatat yang mendapat skor ACGS tertinggi yaitu PT Bank CIMB Niaga Tbk, PT Bank Tabungan...

PT Adaro Energy Tbk (ADRO). Logo Adaro. PT Adaro Energy Tbk (ADRO) berencana membagikan dividen sebesar Rp 1,41 triliun kepada para pemegang saham pada 19 Juni mendatang.

Senin , 08 Jun 2020, 15:14 WIB

Adaro akan Bagi Dividen Rp 1,41 Triliun

Wartawan menunjukkan laman pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan Bursa Efek Indonesia di Jakarta, akhir pekan lalu. IHSG dibuka di zona positif pada perdagangan Senin (5/6) pagi ini. Indeks saham menguat sebesar 1,44 persen atau naik sebesar 71,3 poin dan tembus ke posisi 5.019,18.

Senin , 08 Jun 2020, 10:05 WIB

IHSG Tembus ke Level 5.000 di Awal Pekan

Layar ponsel menampilkan pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG). Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berbalik naik pada sesi kedua perdagangan hari ini, Jumat (5/6).

Jumat , 05 Jun 2020, 16:39 WIB

IHSG Ditutup Menguat di Akhir Pekan

Karyawan melintas di bawah layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta.  Bursa Efek Indonesia (BEI) mengakui di tengah pandemi Covid-19, masih banyak perusahaan yang berminat untuk melakukan initial public offering (IPO).

Jumat , 05 Jun 2020, 10:39 WIB

BEI Catat 15 Perusahaan Masuk Antrean Listing

Petugas teller BNI menyerahkan sejumlah uang pecahan kecil dan baru yang ditukarkan oleh seorang di kantor BNI Cabang Kupang, NTT,Rabu (6/5/2020). Kantor BNI Cabang Kupang menyiapkan Rp9 miliar untuk penukaran uang rupiah pecahan kecil dan baru selama Ramadhan dan Lebaran

Jumat , 05 Jun 2020, 10:37 WIB

Rupiah Menguat Seiring Dibukanya Kegiatan Ekonomi

Warner Music. Tak lama setelah IPO, saham Warner Music Group naik delapan persen pada saat pembukaan perdagangan di Nasdaq, New York, Amerika Serikat (AS) pada Rabu (3/6).

Kamis , 04 Jun 2020, 15:42 WIB

Saham Warner Music Melesat Setelah IPO

Tambang batu bara (ilustrasi). PT Vale Indonesia berkomitmen akan menyelesaikan divestasi saham perusahaan pada bulan depan.

Ahad , 31 May 2020, 09:57 WIB

Vale Indonesia Tuntaskan Divestasi Bulan Depan

Warner Music. Saham Warner Music Group yang akan ditawarkan melalui IPO dikabarkan akan dibeli oleh Tencet.

Sabtu , 30 May 2020, 18:07 WIB

Tencent Berencana Membeli Saham Warner Music

Produk Indofood. Saham PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk (ICBP) turun dari Rp 9.675 pada Selasa (26/5) menjadi Rp 8.325 pada Rabu (27/5).

Rabu , 27 May 2020, 16:06 WIB

Harga Saham ICBP Tergerus Usai Akuisisi Pinehill

Pencatatan saham perdana (ilustrasi). Setidaknya, terdapat 26 perusahaan yang melakukan IPO sejak awal tahun. 

Selasa , 19 May 2020, 08:33 WIB

IPO di Indonesia Tertinggi Selama Pandemi

Sejumlah produk PT Kalbe Farma Tbk

Senin , 18 May 2020, 14:22 WIB

Kalbe Bagi Dividen Rp 937,5 Miliar

Pekerja mengambil gambar pergerakan Indek Harga Saham Gabungan (IHSG) dengan ponselnya di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, belum lama ini. BEI mencatat, per 13 Mei 2020, realisasi pembelian kembali (buyback) saham baru mencapai Rp 1,04 trilliun.

Jumat , 15 May 2020, 10:45 WIB

Realisasi Buyback Saham Baru Capai Rp 1,04 T

Investasi (Ilustrasi). Terdapat dua hal yang dapat dilakukan investor apabila portofolio investasinya minus.

Rabu , 13 May 2020, 02:23 WIB

Portofolio Investasi Minus? Ini Dua Pilihanmu

Layar menampilkan pergerakan saham di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, pekan lalu. Saham emiten Badan Usaha Milik Negara (BUMN) diprediksi akan sulit pulih usai krisis Covid-19 nanti.

Saham BUMN Diprediksi Sulit Pulih Usai Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Saham emiten Badan Usaha Milik Negara (BUMN) diprediksi akan sulit pulih usai krisis Covid-19 nanti. Analis pasar modal dari Koneksi Kapital Indonesia, Alfred Nainggolan, melihat saham BUMN menghadapi tantangan yang cukup berat dalam lima tahun terakhir.  "Saya melihat dalam lima tahun terakhir, saham BUMN punya kinerja yang lebih buruk dibandingkan emiten nonBUMN," kata Alfred dalam sebuah diskusi virtual...

Karyawan melintas di depan layar pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia, Jakarta. IHSG ditutup melemah pada perdagangan Selasa (21/4).

Selasa , 21 Apr 2020, 17:43 WIB

IHSG Melemah, Pelaku Pasar Masih Wait and See

New York Stock Exchange

Rabu , 08 Apr 2020, 07:20 WIB

Wall Street Berakhir Lebih Rendah

Antam telah mengalokasikan sebanyak-banyaknya Rp 100 miliar untuk melakukan buyback.

Kamis , 02 Apr 2020, 01:57 WIB

Buyback Tingkatkan Nilai Pemegang Saham Antam

Semakin meningkatnya jumlah kasus Covid-19 tidak menyurutkan minat perusahaan untuk menjadi perusahaan tercatat di Bursa Efek Indonesia (BEI). Pada hari ini, Selasa (31/3), BEI kedatangan satu emiten baru yaitu PT Saraswanti Anugerah Makmur Tbk.

Selasa , 31 Mar 2020, 11:07 WIB

Covid-19 tak Surutkan Minat IPO

Investasi reksa dana. Investor disarankan melakukan review investasi tak hanya saat pasar gonjang-ganjing, tapi juga saat pasar dalam kondisi baik.

Kamis , 26 Mar 2020, 19:23 WIB

Kapan Saatnya Review Portofolio Investasi?

Warga mengamati layar yang menampilkan infornasi pergerakan harga saham di Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Kamis (12/3/2020). (Antara/Aditya Pradana Putra)

Jumat , 20 Mar 2020, 22:59 WIB

OJK: Pelaku Pasar Modal Tak Perlu Khawatir

Menteri BUMN Erick Thohir (kanan) dan Stafsus Menteri BUMN Arya Sinulingga (kiri) saat/video conference dengan media di Jakarta, Jumat (20/3).(Republika/Muhammad Nursyamsi)

Jumat , 20 Mar 2020, 17:15 WIB

Erick Thohir: 6 BUMN Sedang Proses Buyback Saham

Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat terdapat 23 perusahaan yang bakal masuk ke pasar modal melalui mekanisme penawaran umum saham perdana atau Initial Public Offering (IPO) per 17 Maret 2020.

Kamis , 19 Mar 2020, 02:52 WIB

23 Perusahaan Masuk Daftar Antre IPO