Pesepak bola Timnas U-22 Ezra Walian (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Filipina U-22 Jaime Vicenzo pada babak penyisihan Grup B SEA Games XXIX  di Stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia, Kamis (17/8).

Menpora Optimistis Timnas Bisa Capai Final SEA Games

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Imam Nahrawi meminta para pemain timnas Indonesia U-22 mempertahankan mental dan kerja keras untuk meraih kemenangan. Imam optimistis permainan para skuat asuhan pelatih Luis Milla Aspas mampu melewati fase grup dan menuju babak final SEA Games 2017. Menurut Imam, tampak kemajuan pesat cara bermain Hansamu Yama Pranata dan kawan-kawan, di pesta...

Pepanah putri Indonesia Sri Ranti menitikkan air mata saat seremoni pembagian medali compound individual putri. Sri meraih emas setelah mengalahkan pepanah Vietnam pada final, Rabu (16/8).

Sri Ranti, Pemanah Berhijab yang Raih Emas untuk Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sri Ranti tak dapat menahan emosinya. Bulir-bulir air mata menggenang di kedua matanya, kemudian mengalir membahasi pipi saat ia memberikan penghormatan kepada bendera Merah Putih di Synthetic Turf Field, National Sports Council, KL Sports City, Rabu (16/8). Lagu Indonesia Raya yang berkumandang saat prosesi pemberian medali menambah rasa haru dan bangga pada diri pemanah wanita berhijab...