Tim Polo Air Putra Indonesia.

Tak Berpatok pada Emas, Tim Polo Putra Fokus Hadapi Filipina

REPUBLIKA.CO.ID, KULA LUMPUR -- Pelatih Timnas Polo Air Putra Indonesia, Milos Sakovic mengatakan, bahwa tak kecewa bila anak asuhnya hanya finis di urutan kedua dan mendapat medali perak dalam SEA Games 2017 Kuala Lumpur. Saat ini timnas Polo Air Putra Indonesia berada di urutan kedua dengan raihan angka lima, kalah produktivitas gol dari Singapura. Namun, Indonesia unggul satu angka...

Atlet panahan putri Indonesia Sri Ranti menggigit medali emas setelah menjuarai final nomor compound putri SEA Games XXIX di Synthetic Turf Fild, kawasan Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (16/8).

Sri Ranti Langsung Bidik Emas Universiade

REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Peraih medali emas panahan nomor individual compound putri SEA Games 2017 asal Indonesia, Sri Ranti langsung membidik medali pada kejuaraan berlevel lebih tinggi yaitu Universiade Asia di Taiwan, 19-31 Agustus. Pelatih tim panahan Indonesia, Nurfitriyana di Kuala Lumpur, Malaysia, Sabtu, mengatakan Sri Ranti dan satu atlet panahan lain yaitu Yoke Rizaldi Akbar bertolak menuju Taiwan, Sabtu...