Akun TikTok yang diduga milik MDS @mariodandys kerap mengunggah video-video motor dan mobil mewah.

Kuasa Hukum Shane: Ada Ketergantungan dengan Dandy

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Shane Lukas Rotua Pangondian Lumbantoruan alias SLRPL (19 tahun) mengaku dijanjikan perlindungan oleh anak mantan pejabat pajak Mario Dandy Satriyo (20 tahun). Dalam janjinya itu, Mario memastikan bahwa bapaknya bernama Rafael Alun Trisambodo akan mengurus semua permasalahan yang mereka lakukan.  "Menurut penjelasan dari Shane juga, dia mengaku ada di relasi kuasa itu karena dia lalu mengandalkan bapaknya, 'Udah,...