Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berbincang dengan para warganya.

Ganjar Sowan ke Ibunya, Ketum PBNU: Enggak Dikabarin Saya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politisi Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan, Ganjar Pranowo sowan ke rumah ibunda Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf (Gus Yahya) yang bernama Nyai Muchsinah Cholil di kediamannya di Desa Leteh, Rembang, Jawa Tengah. Ganjar pun telah mengunggah fotonya bersama Nyai Muchsinah di akun instagramnya, @ganjar_pranowo pada Ahad(6/8/2023) kemarin.  Namun, saat ditanyai pertemuan ibunya dengan Ganjar itu, Gus...

Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf alias Gus Yahya

Ketum PBNU Jelaskan Piagam PBB Seirama dengan Syariat Islam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Yahya Cholil Staquf atau Gus Yahya menyatakan bahwa Piagam Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) sah mewakili umat Islam dan tidak bertentangan dengan syariat. "Presiden sah mewakili umat Islam Indonesia, tetapi Jawaharlal Nehru itu sah nggak mewakili umat Islam India? Mao Tse Tung apakah sah mewakili Islam di China? Kepala negara non-Muslim apakah sah...