Raja Yordania Abdullah II.

Raja Yordania Kunjungi Palestina untuk Redam Ketegangan

REPUBLIKA.CO.ID, AMMAN -- Raja Yordania Abdullah akan mengunjungi Ramallah, Palestina, pada akhir bulan ini untuk pertama kalinya dalam hampir lima tahun. Yordania berupaya menurunkan ketegangan antara Israel dan Palestina menjelang bulan Ramadhan dan Paskah.Hal tersebut disampaikan oleh seorang pejabat Palestina, seperti dikutip dari media Israel, The Times of Israel, Selasa (22/3). Pejabat itu menyampaikan, pertemuan akan menekankan pentingnya menciptakan...

Bisher al Khasawneh ditunjuk menjadi perdana menteri baru Yordania. Ilustrasi.

PM Yordania Rombak Kabinet Keempat Kalinya

REPUBLIKA.CO.ID, AMMAN -- Perdana Menteri Yordania Bisher al Khasawneh merombak kabinetnya dalam perombakan keempat sejak menjabat setahun lalu. Langkah itu menciptakan Kementerian Investasi sehingga memungkinkan pemerintah lebih banyak ruang lingkup untuk menangani masalah sosial dan masalah ekonomi. Pejabat pemerintahan mengatakan dekrit Kerajaan menyetujui perombakan yang mempengaruhi delapan jabatan dan membentuk kementerian baru. Kementerian Investasi ini untuk memacu investasi asing dan menciptakan...