Senin 18 Apr 2011 17:46 WIB

Priyo: Selamat Datang PKS

Rep: Esthi Maharani/ Red: Krisman Purwoko
Priyo Budi Santoso
Foto: Antara
Priyo Budi Santoso

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Ketua DPP Golkar, Priyo Budi Santoso mengucapkan selamat datang ke PKS yang tetap berada di koalisi. “Saya sebagai fungsionaris partai Golkar senang karena saya berharap seperti itu. Selamat datang,” katanya saat ditemui, Senin (18/4).

Ia menyatakan, keputusan yang diambil PKS merupakan langkah yang baik. Sebab, identitas di partai tidak hilang.

Selain itu, kontrak baru Setgab koalisi tidak akan mengekang PKS dan Golkar. Priyo pun sempat memuji PKS sebagai rekan seperjuangan angket mafia pajak.

Saat itu, dua partai ini memang menentang koalisi saat mendorong penggunaan hak angket mafia pajak DPR.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement