Pegawai PLN memeriksa sistem kelistrikan (ilustrasi). PT PLN (Persero) siap memberikan kontribusi dan telah memantapkan langkah-langkah strategis terkait rencana implementasi regulasi Nilai Ekonomi Karbon (NEK) pada 1 April 2022. Terlebih PLN telah berkomitmen untuk mencapai net zero emissions (NZE) pada 2060 yang sejalan dengan agenda nasional.

PLN Siapkan Beberapa Langkah Sambut Pemberlakuan Pajak Karbon

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT PLN (Persero) siap memberikan kontribusi dan telah memantapkan langkah-langkah strategis terkait rencana implementasi regulasi Nilai Ekonomi Karbon (NEK) pada 1 April 2022. Terlebih PLN telah berkomitmen mencapai net zero emissions (NZE) pada 2060 yang sejalan dengan agenda nasional. Direktur Manajemen Sumber Daya Manusia PLN Yusuf Didi Setiarto menyebutkan, salah satu inisiatif dekarbonisasi oleh PLN adalah pemanfaatan instrumen...

Seorang laki-laki mengisi daya sepeda motor listriknya di Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PT PLN (Persero).

PLN Luncurkan SPKLU Kedua di Sulsel

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- PT PLN (Persero) melalui PLN Unit Induk Wilayah (UIW) Sulselrabar meluncurkan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) kedua di Sulawesi Selatan di Kantor PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Makassar Selatan, Jalan Hertasning Makassar. Giat tersebut merupakan upaya PT PLN untuk terus mengkampanyekan penggunaan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Baterai (KBLBB) di Indonesia, khususnya di Sulawesi Selatan. Direktur Bisnis...