Ilustrasi sekeluarga mengaji, mengaji sekeluarga, mengaji bersama, ngaji bersama

Gerakan Magrib Mengaji Diluncurkan di Sukabumi 6 Desember

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil direncanakan akan meluncurkan gerakan magrib mengaji di Kota Sukabumi pada 6 Desember 2018 mendatang. Wilayah Sukabumi dipilih karena dinilai sudah menjalankan gerakan tersebut di masjid-masjid."Rencananya pada 6 Desember nanti gerakan magrib mengaji akan diluncurkan gubernur Jabar," ujar Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi kepada Republika.co.id, Ahad (2/12). Pada kesempatan itu akan hadir...

Balai Kota Sukabumi

Sukabumi Raih Penghargaan Kota Peduli HAM

REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Wakil Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi menerima penghargaan kota peduli hak asasi manusia (HAM) dari pemerintah pusat. Pemberian penghargaan ini dilakukan oleh Menteri Hukum dan HAM RI Yasonna Laoly pada puncak Peringatan Hak Asasi Manusia Sedunia ke-68 tahun 2016 yang berlangsung di Gedung Negara Grahadi, Kota Surabaya, Kamis (8/12)."Penghargaan ini cukup membanggakan bagi daerah," terang Achmad...