Anggota pasukan penjaga perdamaian PBB (UNIFIL) melihat perbatasan Lebanon-Israel, di atap menara pengawas di kota Marwahin, di Lebanon selatan, 12 Oktober 2023.

Lebanon Ajukan Keluhan Resmi Penyerangan atas UNIFIL ke DK PBB

REPUBLIKA.CO.ID, BEIRUT -- Lebanon pada Senin (14/10) mengajukan keluhan resmi kepada Dewan Keamanan PBB atas berulangnya serangan Israel yang menargetkan misi penjaga perdamaian PBB di Lebanon (UNIFIL). Menurut pejabat Kantor Berita Nasional Lebanon, utusan Lebanon untuk PBB di New York mengajukan keluhan kepada Dewan Keamanan PBB dan Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres atas perintah Menteri Luar Negeri Abdullah Bou Habib. Utusan diplomatik...

Tenda-tenda berdesakan saat warga Palestina yang mengungsi berkemah di sepanjang pantai Deir Al Balah, Jalur Gaza tengah, Rabu, 9 Oktober 2024.

Tentara Zionis Israel Incar Kelompok ini

REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN -- Rezim Zionis telah menargetkan jurnalis dan reporter yang meliput peristiwa terkait kejahatan yang dilakukan rezim tersebut dalam Perang Gaza, termasuk kekejaman di kamp pengungsi Jabalia, lapor sejumlah media. Tentara Israel menyerang sekelompok jurnalis di Gaza utara, menewaskan satu orang dan menyebabkan operator kamera Al Jazeera, Fadi al-Wahidi, terluka parah di bagian leher, lapor Al Jazeera pada Kamis (10/10)....