Warga Palestina berjalan melewati bendera Mesir.

Dukung Palestina, Mesir Seret Israel ke Mahkamah PBB terkait Genosida

REPUBLIKA.CO.ID, KAIRO -- Mesir pada Ahad (12/5) menyatakan pihaknya akan bergabung dengan gugatan genosida yang diajukan oleh Afrika Selatan terhadap Israel di Mahkamah Internasional (ICJ) atas gempuran maut yang dilancarkan Israel di Jalur Gaza. Melalui pernyataan, Kementerian Luar Negeri Mesir mengatakan langkah tersebut dilakukan "mengingat tingkat keparahan serangan Israel terhadap warga sipil Palestina di Gaza dan penargetan sistematis terhadap warga sipil...

Juru Bicara Presiden Palestina Mahmoud Abbas, Nabil Abu Rudeineh, menyebut Amerika Serikat terlibat genosida oleh Israel

Palestina Salahkan Amerika Serikat Soal Rencana Israel Serang Rafah 

REPUBLIKA.CO.ID, RAMALLAH— Juru bicara Presiden Palestina Mahmoud Abbas, Nabil Abu Rudeineh, secara langsung menyalahkan pemerintah Amerika Serikat atas ancaman dan eskalasi yang dilakukan Israel baru-baru ini di Gaza dan Tepi Barat, termasuk Yerusalem Timur. Abu Rudeineh secara khusus merujuk pada laporan rencana serangan militer Israel di Kota Rafah, yang dapat mengakibatkan pembantaian, bencana dan pengungsian warga sipil, yang menjadi awal periode...