Bandara Soekarno-Hatta mulai bulan ini mengoperasikan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Gedung Airport Operation Control Center (AOCC). Saat ini operasional PLTS tersebut dalam rangka uji coba dan akan beroperasi penuh rencananya pada 1 Oktober 2020.

Jumat , 23 Oct 2020, 14:20 WIB

Bandara Indonesia akan Masif Manfaatkan EBT

PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) saat ini tengah menjalankan strategi Business Survival Initiatives untuk beradaptasi dengan kondisi pandemi Covid-19. Direktur Utama AP II Muhammad Awaluddin mengatakan salah satu yang dilakukan dari strategi tersebut yakni dengan fokus kepada bisnis aeronautika di tengah pandemi.

Kamis , 22 Oct 2020, 08:26 WIB

Utilisasi Bandara AP II Capai 45 Persen

Sembilan bulan menghadapi pandemi Covid-19, PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) melakukan sejumlah strategi, salah satunya mengatur operasional. Dengan upaya itu, AP II berhemat hingga Rp 1,8 triliun.

Kamis , 22 Oct 2020, 07:24 WIB

Atur Operasional, AP II Hemat Rp 1,8 Triliun

Suasana konter check-in penumpang di Terminal 2 Bandara Internasional  Juanda, Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (7/4). Trafik pesawat di 15 bandara yang dikelola PT Angkasa Pura (AP) I pada September 2020 naik tipis dibandingkan bulan sebelumnya.

Rabu , 07 Oct 2020, 09:32 WIB

Trafik Pesawat di Bandara AP I Naik Tipis

Untuk menghadapi tantangan pandemi Covid-19, PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) menjalankan strategi business survival. Direktur Utama AP II Muhammad Awaluddin mengatakan strategi tersebut dilakukan dengan melakukan efisiensi, penyesuaian belanja modal, dan memperketat manajemen arus kas.

Selasa , 06 Oct 2020, 16:36 WIB

AP II Lakukan Penghematan Rp 1,8 Triliun

PLTS atap (ilustrasi).  PT Bukit Asam, Tbk (PTBA) akan bekerja sama dengan PT Angkasa Pura untuk membangun PLTS di Bandara di Indonesia.

Jumat , 25 Sep 2020, 19:31 WIB

PTBA Gandeng Angkasa Pura Bangun PLTS di Bandara

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin bersama jajaran direksinya berkunjung ke Republika, Jakarta, Kamis (30/7). Dalam kunjungan tersebut membahas tentang strategi Angkasa Pura II dalam menghadapi pandemi sekaligus membahas tentang kampanye safe travel.

Senin , 24 Aug 2020, 05:56 WIB

Strategi AP II Tingkatkan Trafik Penerbangan

Aktivitas penerbangan saat Inagurasi First Flight di Bandara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Kamis (20/8). Bandara Husein Sastranegara Bandung yang dikelola PT Angkasa Pura II (Persero) melayani kembali penerbangan pesawat jet. Hal tersebut seiring dengan terbitnya surat Nomor AU.004/3/20/DRJU.DAU.2020 perihal Penataan Rute Penerbangan Bandar Udara Internasional Husein Sastranegara Bandung. Foto: Abdan Syakura/Republika

Jumat , 21 Aug 2020, 09:10 WIB

Bandara Husein Antisipasi Peningkatan Penerbangan

Sejumlah pekerja menyiapkan pesawat untuk terbang membawa penumpang di Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (10/7). Direktur Utama PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) Muhammad Awaluddin mengungkapkan trafik penumpang yang perlahan mulai meningkat memberikan dampak langsung terhadap industri penerbangan. Dia mengatakan pada Juli 2020 pergerakan penumpang di 19 bandara AP II sudah mencapai 1,5 juta orang.

Perputaran Uang di Bandara AP II Capai Rp 1,9 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Utama PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) Muhammad Awaluddin mengungkapkan trafik penumpang yang perlahan mulai meningkat memberikan dampak langsung terhadap industri penerbangan. Dia mengatakan pada Juli 2020 pergerakan penumpang di 19 bandara AP II sudah mencapai 1,5 juta orang. "Ini (dari pergerakan 1,5 juta penumpang) ada perputaran uang dari tiket, transportasi darat, dan belanja retail Rp 1,9...

Penumpang bandara memasuki bilik disinfektan setibanya di terminal kedatangan Bandara Internasional Juanda di Sidoarjo, Jawa Timur, Selasa (24/3/2020). PT Angkasa Pura (AP) I (Persero) mencatat pertumbuhan trafik penumpang pada Juli 2020 meningkat sebesar 110 persen dibandingkan bulan sebelumnya.

Kamis , 06 Aug 2020, 15:43 WIB

AP I Catat pertumbuhan Penumpang 110 Persen

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin (kiri) bersama jajaran direksinya berkunjung ke Republika, Jakarta, Kamis (30/7). Dalam kunjungan tersebut membahas tentang strategi Angkasa Pura II dalam menghadapi pandemi sekaligus membahas tentang kampanye safe travel.

Ahad , 02 Aug 2020, 12:06 WIB

AP II Revisi Target Kinerja 2020

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin bersama jajaran direksinya berkunjung ke Republika, Jakarta, Kamis (30/7). Dalam kunjungan tersebut membahas tentang strategi Angkasa Pura II dalam menghadapi pandemi sekaligus membahas tentang kampanye safe travel.

Ahad , 02 Aug 2020, 11:37 WIB

AP II Lakukan Relaksasi Belanja Modal

Direktur Utama Angkasa Pura II, Muhammad Awaluddin

Jumat , 31 Jul 2020, 12:25 WIB

Upaya Menghidupkan Moda Transportasi Udara

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin (kiri) bersama jajaran direksinya berkunjung ke Republika, Jakarta, Kamis (30/7). Dalam kunjungan tersebut membahas tentang strategi Angkasa Pura II dalam menghadapi pandemi sekaligus membahas tentang kampanye safe travel.

Jumat , 31 Jul 2020, 12:06 WIB

AP II Dorong Upaya Pemulihan Industri Penerbangan

Direktur Utama PT Angkasa Pura II (Persero) Muhammad Awaluddin bersama jajaran direksinya berkunjung ke Republika, Jakarta, Kamis (30/7). Dalam kunjungan tersebut membahas tentang strategi Angkasa Pura II dalam menghadapi pandemi sekaligus membahas tentang kampanye safe travel.

Jumat , 31 Jul 2020, 11:52 WIB

AP II Siapkan Skenario Terbaik Hingga Terburuk

Calon penumpang berjalan di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Kamis (9/7/2020). Meski penerbangan telah kembali dibuka dengan persyaratan  seperti penumpang harus dengan memiliki hasil rapid atau PCR test negatif COVID-19, suasana di Bandara Soekarno Hatta masih terpantau sepi. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra/aww.

Jumat , 10 Jul 2020, 11:43 WIB

AP II Tingkatkan Aspek Kemanan Bandara

Petugas keamanan penerbangan menggunakan helm thermal KC wearable untuk memantau suhu tubuh calon penumpang pesawat di Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Kamis (25/6/2020). Pengguna helm tersebut dapat mendeteksi suhu tubuh seseorang dalam jarak 10 meter yang ada di Bandara Soetta dalam penerapan tatanan normal baru di dunia penerbangan.

Penumpang Pesawat Diprediksi Naik Bulan Depan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Angkasa Pura (AP) II meyakini lalu lintas penerbangan mengalami peningkatan mulai bulan Juli. Hal itu menyusul Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menetapkan setiap penumpang pesawat harus menunjukkan hasil rapid test dan PCR test yang berlaku 14 hari pada saat keberangkatan. Ketentuan ini tercantum di dalam Surat Edaran Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 No. 09/2020 tentang Perubahan Atas...