Petugas melayani pengisian BBM jenis Pertalite di Jakarta, Sabtu (3/9/2022).

Nilai Subsidi tak Tepat Sasaran Capai Rp 100 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan bahwa nilai subsidi energi yang berpotensi tidak tepat sasaran mencapai Rp 100 triliun dari total alokasi subsidi dan kompensasi energi tahun ini sebesar Rp 435 triliun. “Jujur saya katakan ya, kurang lebih sekitar 20-30 persen subsidi BBM dan listrik itu berpotensi tidak tepat sasaran, dan itu gede angkanya,...

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Bahlil Lahadalia mengungkapkan besaran investasi Korea Selatan di Indonesia, (ilustrasi)

Bahlil: Nilai Investasi Korsel di Indonesia Rp 200 Triliun dari 2019-2023

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), Bahlil Lahadalia mengungkapkan besaran investasi Korea Selatan di Indonesia, dalam lima tahun terakhir mencapai sekitar 14 miliar dolar AS. Tepatnya dari 2019 hingga 2023. Sebuah angka yang cukup siginifikan. Itu menandai hubungan baik antara kedua negara. Baik di level pemerintahannya, maupun antar perusahaan. "Jadi kalau kita hitung kurang lebih Rp 200 triliun,...