Evakuasi Korban. Pasangan suami istri meninggal akibat terseret banir bandang di Kota Parepare, Sulawesi Selatan. (Ilustrasi)

Pasangan Suami Istri Terseret Banjir Parepare Ditemukan Meninggal

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR--Pasangan suami istri (pasutri) Ramli (43 tahun) dan Fitri (41) yang terseret banjir bandang di Kota Parepare, Sulawesi Selatan ditemukan dalam kondisi meninggal dunia. Keduanya ditemukan saat proses pencarian pada Kamis (2/2/2023) pagi.Komandan Pos Basarnas Parepare, Sulsel, Dadang membenarkan informasi tersebut dan pihaknya telah mengevaluasi korban. "Korban ditemukan dalam kondisi meninggal dunia dan tadi dievakuasi ke RSU Andi...

Titik lokasi banjir di Arab Saudi.

Banjir Bandang Melanda Makkah

REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Banjir bandang melanda kota Mekah, Arab Saudi pada Jumat (23/22) pagi setelah pada malam harinya hujan deras mengguyur kota itu. Banjir bandang yang terjadi telah merusak kendaraan dan properti di kota Makkah.  Seperti dilansir Middle East Eye pada Sabtu (24/12) sejumlah video rekaman warga memperlihatkan banjir bandang yang terjadi.  Kendaraan tersapu oleh aliran air yang deras, sementara beberapa...