Pelajar mengikuti kegiatan Pesantren Kilat yang diselenggarakan pengurus Masjid An-Nur dengan menerapkan protokol kesehatan di Mampang Prapatan, Jakarta.

Bagaimana Protokol Kesehatan di Masa Rasulullah?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Di bulan Ramadhan 2021, masyarakat Indonesia masih menghadapi pandemi Covid-19. Berbagai cara pun dilakukan agar terhindar dari virus tersebut. Salah satunya yakni dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Namun, berbicara virus, adakah kejadian serupa di zaman Rasulullah? Lalu bagaimana penerapan protokol kesehatan saat itu? Berikat penjelasan Habib Idrus Salim Al Jufri dalam program Milenial Bertanya.     Video Editor |...

Presiden Jokowi. Ilustrasi

Kamis , 29 Apr 2021, 07:01 WIB

Jokowi Minta Daerah Gas Vaksinasi Massal

Seorang pegawai mengenakan masker saat bekerja di Dinas Informasi Komunikasi dan Statistik (Diskominfotik) Riau, Kota Pekanbaru, Selasa (22/09/2020). Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi (MenPAN RB) mengeluarkan instruksi No.67 tahun 2020, bahwa daerah dengan kategori zona merah COVID-19 harus menerapkan 75 persen Aparatur Sipil Negara (ASN) bekerja dari rumah untuk mengantisipasi klaster penularan perkantoran pemerintahan.

Rabu , 28 Apr 2021, 05:14 WIB

Satgas: Patuhi 50 Persen WFH

Sejumlah petugas pelayanan publik mengikuti vaksinasi COVID-19 dalam vaksinasi massal di Gedung Islamic Center, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Jumat (23/4) malam. Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Siti Nadia Tarmizi menanggapi beberapa daerah yang kekurangan stok vaksin.

Kemenkes Percepat Distribusi Vaksin

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Siti Nadia Tarmizi menanggapi beberapa daerah yang kekurangan stok vaksin. Siti mengatakan pihaknya masih mendorong distribusi vaksin agar lebih cepat dilakukan ke daerah-daerah yang saat ini kehabisan stok. Beberapa daerah seperti Kota Bontang dan kota lain di Kalimantan Timur mengalami kekurangan stok vaksin. "Kalau Bontang kan dari provinsi ya. Selain kita...