Ilustrasi masker kain. SiCepat mengajak publik berdonasi masker melalui program donasi Gerakan Memakai Masker Gratis (Gemas).

Gemas, SiCepat Ajak Publik Berdonasi Masker

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menyikapi kondisi terkini terkait penyebaran virus corona, dengan tingkat penyebaran dan bertambahnya korban terutama di wilayah Jabodetabek, SiCepat berpartisipasi pada program donasi Gerakan Memakai Masker Gratis (Gemas). Program Gemas dilakukan melalui Yayasan Tangan Manusia. CEO SiCepat Ekspres The Kim Hai mengatakan, saat ini diperlukan segera membantu usaha pemerintah dalam mengatasi penyebaran virus corona dengan cara menumbuhkan kesadaran untuk...

 Dompet Dhuafa bantu ibu Ngatema (52 tahun) penjual koran bersama tiga orang cucunya di Surabaya.

Dompet Dhuafa Bantu Ibu Penjual Koran dan Tiga Cucunya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perempuan berusia 52 tahun ini setiap hari menjual koran di sekitar kampus B Universitas Airlangga, Surabaya, Jawa Timur. Setiap hari, dia menempuh jarak sekira enam kilometer dari tempat tinggalnya menuju kampus B Universitas Airlangga. Biasanya, dia diantar oleh suaminya yang bekerja sebagai tukang becak dan buruh serabutan. Perempuan itu bernama Ngatema. Dia tinggal berdua dengan suaminya di...