Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman meninjau pasukan saat apel apel jajaran yang diikuti prajurit TNI Angkatan Darat (TNI AD) wilayah Jabotabek di Lapangan Monumen Nasional (Monas), Jakarta, Selasa (25/1/2022). Apel  tersebut diikuti sebanyak 2.655 prajurit dalam rangka memberikan imbauan kepada jajaran prajurit TNI AD untuk mampu mengantisipasi perkembangan paham radikalisme. Republika/Thoudy Badai

KSAD: Jangan Coba-Coba Kalian Ada yang Terpapar Radikalisme

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman meminta seluruh prajurit TNI AD untuk mempertajam kepekaan terhadap perkembangan situasi dan melakukan tindakan proaktif dalam segala bentuk ancaman, terutama yang dapat menganggu persatuan dan kesatuan bangsa. Sebab, menurut dia, saat ini sudah banyak pihak yang berusaha mengganggu persatuan Indonesia. "Saat ini media sosial sudah banyak kelompok, orang per orang...

Dudung Abdurachman.

Jokowi Lantik Dudung Jadi KSAD 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) melantik Letnan Jenderal TNI Dudung Abdurachman menjadi Kepala Staf Angkatan Darat di Istana Negara, Jakarta, Rabu (17/11). Pelantikan ini dilakukan setelah presiden melantik Jenderal Andika Perkasa sebagai panglima TNI.  Pelantikan Dudung sebagai KSAD berdasarkan Keputusan Presiden No 107 TNI tahun 2021 tentang pemberhentian dan pengangkatan KSAD. Acara pelantikan kemudian dilanjutkan dengan pengambilan sumpah jabatan...