Polisi melihat tumpukan gula pasir dalam sak yang dijual tanpa izin di sebuah toko pakan burung di Kabupaten Madiun, Jawa Timur, Kamis (19/3/2020). (Antara/Siswowidodo)

Polisi Madiun Amankan Ribuan Kilogram Gula Pasir Timbunan

REPUBLIKA.CO.ID, MADIUN -- Petugas Kepolisian Resor (Polres) Madiun, Jawa Timur mengamankan sebanyak 4.350 kilogram gula pasir yang diduga merupakan hasil penimbunan. Gula ini diduga akan dijual lagi oleh pelaku dengan harga lebih tinggi untuk mendapatkan keuntungan.Kapolres Madiun AKBP Eddwi Kurniyanto, Kamis (19/3), mengatakan ribuan kilogram gula pasir tersebut disita dari Mat Rochani, warga Desa Slambur, Kecamatan Geger, Kabupaten Madiun."Ribuan...

Pekerja mengemas gula pasir ke dalam plastik sebelum dijual. (ilustrasi(

Jumat , 13 Mar 2020, 10:25 WIB

Harga Gula di Solo Bergerak Turun

Gula pasir.

Pabrik Gula Semboro Siapkan 5 Ton Gula untuk Operasi Pasar

REPUBLIKA.CO.ID, JEMBER -- Pabrik Gula Semboro menyiapkan sebanyak 5 ton gula pasir dalam operasi pasar khusus gula yang digelar Dinas Perindustrian, Perdagangan dan ESDM Jember bersama Pabrik Gula Semboro di halaman Kantor Disperindag dan ESDM setempat, Rabu (8/6)."Kami siapkan sebanyak 5 ton gula, namun untuk Rabu ini disediakan sebanyak 2 ton saja dan sisanya untuk dua hari ke depan,"...