Menko PMK Muhadjir Effendy

Putus Penyebaran PMK, Pemerintah Targetkan 70 Persen Sapi Segera Divaksin

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah mengenjot program vaksinasi untuk mencegah meluasnya penularan penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak sapi. Ditargetkan vaksinasi terhadap minimal 70 persen dari jumlah populasi sapi harus segera diselesaikan. "Populasi sapi di Indonesia saat ini sekitar 18 juta ekor. Maka, untuk mengejar herd immunity, paling tidak 70 persen sapi dari populasi harus sudah divaksin," kata Menteri Koordinator...

Seorang dokter hewan menunjukkan tanda sapi yang telah mendapatkan vaksinasi penyakit mulut dan kuku (PMK). Provinsi Sumbar menerima sebanyak 4.200 dosis vaksin PMK.

Sumbar Terima 4.200 Dosis Vaksin PMK

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Provinsi Sumatra Barat hari ini, Jumat (24/6/2022) menerima sebanyak 4.200 dosis vaksin penyakit mulut dan kuku (PMK) dari Kementerian Pertanian. Wakil Gubernur Sumbar, Audy Joinaldy, mengatakan jumlah dosis vaksin yang diberikan pemerintah pusat tersebut sudah cukup untuk mengkover vaksinasi sapi yang telah dikategorikan Pemprov Sumbar. “Kita sudah punya target perioritas. Dan jumlah vaksin yang diterima ini cukup...