Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH), M Aqil Irham saat sesi talkshow Republika Ramadhan Festival di Masjid Istiqlal, Jakarta, Ahad (9/4/2023). Talkshow tersebut mengangkat tema Halal Enterpreneurship, Concept and Opportunities yang membahas tentang kondisi industri halal di Indonesia dan langkah BPJPH dalam menjangkau masyarakat untuk memahami sertifikasi halal. Selain itu, Acara tersebut menghadirkan serangkaian kegiatan seperti bazar buku, kajian keislaman, santunan hingga hiburan dan berlangsung hingga Sabtu (15/4/2023).

Indonesia Raih Top 3 SGIE 2023, BPJPH: Ekosistem Halal Tunjukkan Hasil Positif

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Indonesia berhasil masuk tiga besar pada the Global Islamic Economy Indicator (GIEI) dalam State of the Global Islamic Economy (SGIE) Report 2023 yang dirilis oleh DinarStandard di Dubai, Uni Emirat Arab, Selasa (26/12/2023). Indonesia kalah dengan Malaysia dan Arab Saudi.Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama, Muhammad Aqil Irham, menegaskan peningkatan peringkat Indonesia tersebut...

Petugas Kemenag Sumbar melayani pelaku UMKM yang ingin mendapatkan sertifikasi halal saat pameran UMKM di Padang, Sumatra Barat, Jumat (30/9/2022) (ilustrasi).

Sertifikasi UMKM untuk Wujudkan Sumbar Pusat Industri Halal

REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Gubernur Sumatra Barat Mahyeldi menekankan pentingnya sertifikasi halal bagi UMKM untuk mewujudkan daerah itu sebagai pusat industri halal nasional. "Industri halal sudah menjadi sebuah gaya hidup tidak hanya di Indonesia tetapi di dunia. Sumbar adalah daerah yang potensial menjadi pusat industri halal nasional, karena itu kita harus memperkuat UMKM melalui sertifikasi," kata Mahyeldi di Padang, Selasa (12/12/2023). Ia...