Pantai Parangtritis Dipadati Wisatawan Jelang Ramadhan (ilustrasi).

Pantai Parangtritis Dipadati Wisatawan Jelang Ramadhan

REPUBLIKA.CO.ID,BANTUL -- Objek wisata Pantai Parangtritis di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta pada Senin (12/4) atau sehari menjelang memasuki bulan Ramadhan 1442 Hijriah dipadati wisatawan dari berbagai daerah. "Sejak pukul 15.00 WIB pengunjung sudah mulai padat, terus padat sampai saat ini sekitar pukul 17.30 WIB," kata Komandan Tim Pencarian dan Pertolongan (SAR) Pantai Parangtritis Ali Sutanto ditemui disela pengamanan objek...

Foto: Pesona.travel

Eksotis! Senja Parangtritis Terbenam di Bukit Paralayang

Ceknricek.com -- Pantai Parangtritis sudah melekat sebagai salah satu destinasi liburan legendaris di Yogyakarta. Daya tarik pantai ini mulai pemandangannya yang mengagumkan hingga kisah legenda Nyi Roro Kidul yang membuat penasaran. Nah, sekarang ada kegiatan baru yang bisa Anda lakukan ketika mengunjungi Parangtritis yakni, menikmati matahari terbenam dari ketinggian di Bukit Paralayang. Bukit Paralayang yang berada di Pantai Parangtritis, menjadi spot baru...