DPR Kecam Oknum Polisi Perkosa Calon Polwan. Foto; Ilustrasi: Garis polisi

DPR Kecam Oknum Polisi Perkosa Calon Polwan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni mengecam Aipda AR, oknum anggota Intelkam Polres Kotamobagu, yang diduga melakukan pemerkosaan terhadap ponakannya yang mengikuti seleksi masuk Polwan pada 2020. Ia meminta Polri menindak tegas pelaku pemerkosaan tersebut."Saya minta Polri dengan tegas menindak oknum yang melakukan perbuatan bejat ini, karena sangat merusak masa depan korban," ujar Sahroni lewat...

Ilustrasi Ditangkap Polisi

Manajer Artis Ternama Diamankan Polisi Terkait Penyalahgunaan Narkoba

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satuan Narkoba Polres Metro Jakarta Barat mengamankan seorang manajer artis berinisial MD di kawasan Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Rabu (3/8). Penangkapan ini dibenarkan oleh Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Pasma Royce."Ya benar, kami mengamankan seorang manager penyanyi ternama terkait penyalahgunaan narkoba," ujar Pasma saat dikonfirmasi, Jumat (3/8).Sementara Kasatres Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKBP Akmal...