Subsidi gaji karyawan, akan disalurkan pemerintah secara bertahap. Foto, karyawan sebuah mimarket.(ilustrasi).

200 Ribu Pekerja di Sulsel Siap Terima Subsidi Gaji

REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Deputi Direktur Wilayah BPJS Ketenagakerjaan Sulawesi Maluku, Toto Suharto, Ahad (30/8) mengatakan, tercatat sekitar 200 ribu pekerja di Sulawesi Selatan siap menerima subsidi gaji sebesar Rp 600 ribu per bulan untuk dua kali termin. Masing-masing termin akan diberikan untuk dua dua bulan. Dia mengatakan, pada termin pertama pekerja akan mendapatkan Rp 1,2 juta atau dua bulan dan ditransfer...

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan bantuan pemerintah subsidi gaji/upah untuk pekerja/buruh di Istana Negara, Jakarta, Kamis (27/8) pagi.

Jokowi Harap Subsidi Gaji Dorong Daya Beli Masyarakat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) meluncurkan bantuan pemerintah subsidi gaji/upah untuk pekerja/buruh di Istana Negara, Jakarta, Kamis (27/8) pagi. Jokowi berharap bantuan yang diberikan kepada masyarakat ini dapat membantu meningkatkan daya beli masyarakat dan mendorong pertumbuhan ekonomi negara. “Kita harapkan dengan bantuan ini konsumsi rumah tangga tidak terganggu, daya beli masyarakat meningkat, dan kita harapkan pertumbuhan ekonomi negara kita...