Ilustrasi miras oplosan. Sebagian warga penikmat miras di Turki nekat mengoplos miras karena tak mampu membeli minuman beralkohol resmi.

11 Orang di Istanbul Turki Tewas Setelah Tenggak Miras Oplosan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sebelas orang yang menenggak alkohol tercemar di Istanbul meninggal dalam 24 jam terakhir, kantor berita negara Anadolu melaporkan Selasa malam. "Tiga puluh delapan orang, termasuk 26 warga negara asing, dirawat di berbagai rumah sakit di kota itu setelah mengonsumsi alkohol yang tercemar. Sebelas dari mereka yang dirawat di rumah sakit dalam 24 jam terakhir meninggal dunia," katanya. Pada tahun...

Presiden Erdogan bersama Syekh Hassanein (paling kiri)

Sosok Ulama Ini Pernah Prediksikan Erdogan Jadi Orang Berpengaruh Turki

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Adalah Al Fatih Ali Hassanein, guru spiritual Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan yang meninggal pada 19 Agustus 2024 lalu. Ternyata, Syekh Hassanein, pernah memprediksikan Erdogan akan menjadi sosok yang penting, lebih jelasnya lagi, adalah pemimpin Turki di masa mendatang. Pernyataan itu disampaikan Hassanein, saat dirinya menjalani penahanan. Ada tiga narapidana, sedangkan aku berdiri di belakang pintu, ketika Erdogan...