Demonstran di London, Inggris, memegang bendera Yunani sebagai bentuk protes terhadap cara Bank Sentral Eropa memperlakukan penyelesaian utang Yunani.

WNI Tinggalkan Yunani karena Kehilangan Pekerjaan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Luar Negeri menyampaikan bawa sebagian besar Warga Negara Indonesia (WNI) yang bekerja di Yunani mulai keluar dari negara tersebut. Mereka kembali ke Indonesia karena kehilangan pekerjaan menyusul krisis ekonomi yang membuat Yunani menuju kebangkrutan."Dari dampak krisis di sana (Yunani), sebagian besar WNI yang bekerja di sektor informal kehilangan pekerjaannya. Beberapa dari mereka sudah pulang kembali...

Muslim Yunani tengah melaksanakan ibadah Shalat Jum'at

Kamis , 09 Jul 2015, 15:33 WIB

Muslim Yunani Butuh Lahan Pemakaman

Yunani gelar referendum setelah gagar bayar utang ke IMF.

Kamis , 09 Jul 2015, 10:21 WIB

Bank Yunani Tutup Sampai Pekan Depan

Yunani gelar referendum setelah gagar bayar utang ke IMF.

Selasa , 07 Jul 2015, 07:22 WIB

Jerman dan Perancis Serukan KTT Darurat

Bank Sentral Yunani.

Eropa Tolak Perpanjang Talangan bagi Yunani

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Menteri-menteri Keuangan Uni Eropa (UE) akhirnya menolak permintaan memperpanjang program talangan dana bagi Yunani.Dalam pernyataannya, Eurogroup mengatakan Yunani gagal bernegosiasi tentang talangan dana itu.Jumat (26/6) malam, Perdana Menteri Yunani Alexis Tsipras meminta adanya referendum hingga 5 Juli sampai adanya kesepakatan bantuan baru bagi Yunani.Yunani harus membayar 1,6 miliar euro kepada Dana Moneter Internasional (IMF) pada Selasa...