.

Kemewahan Sederhana Warga Gaza

 GAZA -- Apa yang ingin dilakukan warga Gaza menyusul gencatan senjata sementara yang disepakati Israel dan Hamas belakangan? Hal-hal sederhana bagi warga dunia lainnya yang sedemikian berharga bagi warga daerah yang terkepung itu. Gencatan senjata dan jeda kemanusiaan memberi kesempatan bagi warga kota Gaza untuk merasakan kenikmatan sementara tidur,...

Militer Israel melakukan operasi darat di Jalur Gaza.

Biaya Perang Gaza Diperkirakan Capai Rp 745 Triliun

REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Perang Israel yang sedang berlangsung di Gaza telah menelan biaya sebesar 48 miliar dolar AS atau Rp 745 triliun selama tahun ini dan setahun depan. Hal itu disampaikan perusahaan konsultan keuangan Israel Leader Capital Markets dalam laporan terbarunya mengenai estimasi ongkos perang Gaza yang dipublikasikan pada Kamis (23/11/2023). "Kemungkinan Israel akan menanggung dua pertiga dari total biaya perang, dengan sisanya ditanggung oleh Amerika...