Massa mendatangi Polres Ciamis, Ahad (13/12). Kedatangan mereka untuk menyerahkan diri kepada aparat kepolisian untuk menggantikan HRS yang ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan polisi.

Massa FPI Serahkan Diri demi HRS, Ini Respons Polres Ciamis

REPUBLIKA.CO.ID, CIAMIS -- Kapolres Ciamis AKBP Dony Eka Putra menanggapi adanya aksi massa terkait penahanan Habib Rizieq Shihab (HRS) di depan kantornya pada Ahad (13/12). Menurut dia, penanganan kasus itu tak ada kaitannya dengan Polres Ciamis."Itu tadi rekan-rekan FPI menyampaikan aspirasinya terkait penahanan HRS. Karena perkara di Polda Metro, tak ada sangkut pautnya sama kita, kita sudah jelasin," kata...

Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Shihab (tengah) berjalan menuju mobil tahanan usai diperiksa di Mapolda Metro Jaya, Jakarta, Minggu (13/12/2020) dini hari. Rizieq Shihab ditahan penyidik Ditreskrimum Polda Metro Jaya untuk kepentingan penyidikan perkara kasus dugaan pelanggaran protokol kesehatan COVID-19 terkait kerumunan di Petamburan, Tanah Abang, Jakarta pada 14 November lalu. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/pras.

Mahfud MD Buka-bukaan Soal Batalnya Pertemuan dengan HRS

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan Mahfud MD mengaku sempat mengajak dialog Habib Rizieq Shihab (HRS). Mahfud mengaku mengajak tim hukum Rizieq untuk bertemu di tempat netral. "Sebenarnya, malam sebelum MRS (Muhammad Rizieq Shihab) mendarat, tanggal (9/11) jam 19.00, saya mengundang Tim Hukum MRS (Sugito dan Ari), saya mengajak diatur silaturrahim di tempat netral untuk berdialog dengan...