Proyek Agung Podomoro Land (Ilustrasi)

Ibu Kota Pindah: Pengembang Gerak Cepat Pasarkan Hunian

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para pengembang tak ingin kehilangan momentum pemindahan ibu kota untuk mendongkrak penjualan. Sehari setelah lokasi ibu kota baru diumumkan, pengembang langsung mempromosikan properti mereka di Kalimantan Timur.Hal itu seperti yang dilakukan raksasa properti raksasa PT Agung Podomoro Land Tbk. Agung Podomoro bergerak cepat memasang iklan di salah satu harian nasional untuk memasarkan hunian yang mereka bangun,...

Pindah Ibu Kota ke Kalimantan.

Rabu , 28 Aug 2019, 07:58 WIB

Pindah ke Kaltim, ASN Dijanjikan Fasilitas Rumah

Presiden Joko Widodo (tengah) didampingi Wapres Jusuf Kalla (kanan) dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Sofyan Djalil memberikan keterangan pers terkait rencana pemindahan Ibu Kota Negara di Istana Negara, Jakarta, Senin (26/8/2019).

Selasa , 27 Aug 2019, 08:46 WIB

Beragam Komentar Warga Terkait Pemindahan Ibu Kota

(Dari kiri) Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Sofyan Djalil, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Gubernur Kaltim Isran Noor, dan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) atau Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro, berfoto bersama seusai memberikan keterangan pers terkait rencana pemindahan Ibu Kota Negara di Istana Negara, Jakarta, Senin (26/8/2019).

Selasa , 27 Aug 2019, 08:25 WIB

Ini Rincian Rencana Pemindahan Ibu Kota ke Kaltim

Canopy Bridge di Kawasan Wisata Alam Bukit Bangkirai di Kabupaten Kutai Kertanegara, Kalimantan Timur.

Selasa , 27 Aug 2019, 08:13 WIB

Mengenal Calon Ibu Kota Baru