Imigran gelap yang ditahan di Indonesia (ilustrasi)

Lagi, Dua Imigran Gelap Kabur dari Karantina Imigrasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAMBI - Insiden imigran ilegal kabur kembali terjadi. Giliran terjadi di karantina Imigrasi Jambi, di mana dua orang imigran gelap asal Afghanistan kabur lewat lubang angin karantina setempat.Kepala kantor Imigrasi Jambi Mat Salim di Jambi, Senin, mengatakan sehari sebelumnya, Ahad (12/2) dilakukan penyerahan 22 imigran gelap asal Afghanistan, Pakistan dan Irak itu dari pihak kepolisian. "Malam harinya para...

Beberapa kantong jenazah imigran berada diatas KRI Oswald Siahaan, di Pelabuhan Tanjung Wangi, Banyuwangi, Jawa Timur, Rabu (21/12) malam. Sebanyak 66 jenazah imigran gelap asal Timur Tengah yang menjadi korban kapal tenggelam berhasil dievakuasi di sekita

Jenazah Korban Kapal Tenggelam Sulit Diidentifikasi

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA – Hingga Kamis (22/12) malam, Rumah Sakit Bhayangkara Surabaya telah menerima sebanyak 77 jenazah imigran gelap yang tewas tenggelam di perairan Prigi, Trenggalek. Namun hingga kini, Jumat (23/12), tim Disaster Victim Identification (DVI) Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Timur (Jatim) yang terdiri dari 50 anggota itu masih kesulitan melakukan identifikasi asal negara dan nama korban. Sebab, kulit para...