Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa.

Khofifah Apresiasi BI Kembangkan Industri Halal Jawa Timur

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Gubernur Jawa Timur (Jatim) periode 2019-2024 Khofifah Indar Parawansa memberikan apresiasi kepada Bank Indonesia (BI) atas perannya dalam mengembangkan industri halal dan program One Pesantren One Produk (OPOP). "Terima kasih atas dukungan Bank Indonesia yang turut aktif berperan serta dalam mengembangkan industri halal di Jatim. Bank Indonesia sangat getol dalam mengembangkan ekosistem halal di Jatim," kata Khofifah saat...

.

Indonesia Tembus Tiga Besar SGIE 2023

JAKARTA -- Indonesia berhasil naik satu peringkat pada the Global Islamic Economy Indicator (GIEI) dalam State of the Global Islamic Economy (SGIE) Report 2023 yang diluncurkan Dinar Standard di Dubai, Uni Emirat Arab, Selasa (26/12/2023). Indonesia kini menduduki peringkat ketiga setelah Malaysia dan Arab Saudi.  "Indonesia naik ke posisi ketiga secara...