Risiko vegetarian terkena kanker lebih rendah 14 persen dibandingkan yang tidak.

Riset: Risiko Vegetarian Terkena Kanker Lebih Rendah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keputusan memilih pola makan tertentu berdampak terhadap kondisi kesehatan seseorang. Hal tersebut diungkap dalam penelitian yang digagas peneliti dari Universitas Oxford, Inggris. Menurut studi tersebut, vegetarian atau orang yang tidak makan daging memiliki risiko kanker 14 persen lebih rendah dibandingkan orang yang memakan daging. Tim peneliti menganalisis data lebih dari 470 ribu orang. Riset itu juga menyoroti kondisi pescatarian,...

.

6 Langkah Sederhana Mendeteksi Kanker Payudara

Kanker Payudara adalah penyakit tertinggi kedua yang ada di Indonesia, Dr. Eni Gustina, MPH, Kepala Pusat Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, mengatakan, SADARI bisa dilakukan mulai dari remaja SMP yang sudah menstruasi. "Remaja SMP yang sudah menstruasi bisa diajarkan SADARI, agar tidak terkena kanker payudara,'' ujarnya. Berikut Cara Mendeteksi Kanker Payudara Tanpa Harus ke Dokter dengan SADARI: BACA DISINI > >...