Epidemiolog menilai masyarakat sudah mulai longgar pakai masker dan berkerumun.

Cegah Omicron, Epidemiolog: Vaksinasi, Pakai Masker, tidak Berkerumun

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Epidemiolog dari Universitas Indonesia Tri Yunis Miko Wahyono mengatakan, tiga kunci penting untuk mencegah penularan varian Omicron, yakni vaksinasi, memakai masker, dan tidak berkerumun. "Vaksinasi, tidak berkerumun, pakai masker adalah senjata kita sekarang untuk menghindari infeksi Omicron," kata Yunis, Jumat (7/1/2022). Menurut Yunis, saat ini masyarakat sudah mulai longgar dalam menerapkan protokol kesehatan. Oleh karenanya, dia berharap masyarakat...

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito menyatakan Satgas mengeluarkan Surat Edaran (SE) No 1/2022 tentang Protokol Kesehatan Perjalanan Luar Negeri pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).

Pemerintah Keluarkan Larangan Sementara Masuknya WNA

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Selain mengeluarkan Surat Keputusan No. 2/2022 tentang Pintu Masuk, Tempat Karantina dan Kewajiban RT-PCR bagi Warga Negara Indonesia Pelaku Perjalanan Luar Negeri, Satgas juga mengeluarkan Surat Edaran (SE) No 1/2022 tentang Protokol Kesehatan Perjalanan Luar Negeri pada Masa Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). SE ini menggantikan Surat Edaran No 26/2021 yang mengatur tentang protokol kesehatan...