Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.

Malam-Malam Dipanggil Jokowi ke Istana, Menkeu Janji akan Berkoordinasi dengan Tim Prabowo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) memanggil sejumlah pimpinan kementerian dan lembaga untuk merespons pelemahan rupiah ke Istana Negara pada Kamis (20/6/2024) malam. Setelah pertemuan itu, Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan pihaknya akan terus berkoordinasi dengan Tim Presiden Terpilih Prabowo Subianto untuk mendapatkan gambaran mengenai kebutuhan anggaran kabinet mendatang. "Mengenai program-program baru, sampai hari ini kami terus berkoordinasi dengan tim Pak...

Petugas menghitung uang dolar AS. Ilustrasi

Rupiah Lesu Imbas Pernyataan Pejabat Fed Terkait Arah Suku Bunga

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Nilai tukar rupiah terhadap dolar AS pada perdagangan Jumat (17/5/2024) ditutup turun dipengaruhi oleh pernyataan yang lebih hawkish dari beberapa pejabat bank sentral Amerika Serikat (AS) atau The Fed terkait arah suku bunga Fed Funds Rate (FFR). Pada akhir perdagangan Jumat, kurs rupiah melemah 31 poin atau 0,20 persen menjadi Rp 15.955 per dolar AS dari sebelumnya sebesar Rp...