Presiden Joko Widodo (dua kiri), Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia (kiri), Sekretaris Kabinet Pramono Anung (kanan) dan Ketua Umum Kadin Indonesia Arsjad Rasjid (dua kanan) mengahdiri secara virtual acara pertemuan pendahuluan atau B20 Inception Meeting, di Jakarta, Kamis (27/1/2022). Inception Meeting tersebut dihadiri oleh delegasi anggota G20 dan berlangsung 27 hingga 28 Januari 2022.Prayogi/Republika

Indonesia Dorong G20 Wujudkan Ketahanan Pangan dan Gizi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Indonesia mendorong kolaborasi anggota negara G20 untuk mewujudkan ketahanan pangan dan gizi masyarakat global dengan membangun sistem pangan dan pertanian yang tangguh dan berkelanjutan. Co-Sherpa G20 Indonesia yang juga Deputi Bidang Koordinator Kerja Sama Ekonomi Internasional Kemenko Perekonomian Edi Prio Pambudi mengatakan kolaborasi G20 diharapkan dapat meningkatkan mata pencaharian petani kecil, mempromosikan pertanian dan agripreneur inovatif...

PT Food Station Tjipinang Jaya (FS) memperkuat penetrasi produk ke Kalimantan.

Selasa , 25 Jan 2022, 03:07 WIB

Food Station Incar Pasar Pangan di Kalimantan 

Lahan pertanian. Banjarmasin bertahap amankan lahan pertanian.

Jumat , 14 Jan 2022, 23:26 WIB

Banjarmasin Bertahap Amankan Lahan Pertanian

Petani menata mentimun ke dalam gerobak saat panen di area persawahan Kelurahan Tempurejo, Kota Kediri, Jawa Timur, Rabu (1/12/2021). PT Rajawali Nusantara Indonesia (Persero) atau RNI terus meningkatkan portfolio, branding, dan penjualan produk pangan dalam negeri melalui kolaborasi dengan merangkul para stakeholder pangan mulai dari Kementerian dan Lembaga, sesama BUMN, serta sektor swasta.

Kamis , 16 Dec 2021, 16:52 WIB

RNI Bangun Kolaborasi di Sektor Pangan

Bahan pangan pokok, beras (ilustrasi). Lampung akan memasok beras ke Bangka Belitung melalui pelabuhan.

Pemprov Lampung Siapkan Pelabuhan Pasok Pangan ke Babel

REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR LAMPUNG – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung sedang menyiapkan dermaga pelabuhan kapal kargo untuk memasok pangan dan komoditas daerah lainnya ke Provinsi Bangka Belitung (Babel). Rencananya, pelabuhan tersebut berada di Kecamatan Sungai Sidang, Kabupaten Mesuji, Lampung. Gubernur Lampung Arinal Djunaidi bersama pimpinan Forkopimda akan menemui Gubernur Babel Erzaldi Rosman Djohan untuk membicarakan pengiriman pangan dari Lampung ke Babel, pascakesepakatan...

Logo halal pada produk (ilustrasi). Platform sigital Goorita.com berhasil mengekspor produk halal ke sejumlah negara.

Selasa , 05 Oct 2021, 06:11 WIB

Ekspor Produk UMKM Halal ke Mancanegara

Aktivitas jual beli di Pasar Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (1/9/2021). Rancangan undang-undang ketentuan umum dan tata cara perpajakan (RUU KUP) segera disahkan.

Kamis , 30 Sep 2021, 12:40 WIB

RUU KUP Segera Disahkan, Sembako Bebas Pajak