Kementerian BUMN akan menyiapkan holding pangan Indonesia. Ilustrasi

BUMN Siapkan Holding Pangan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir sedang menyiapkan holding pangan dengan harapan lebih efisien, terkontrol dan berdampak. Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Arya Sinulingga mengatakan perusahaaan BUMN yang bergerak di bidang pangan, nantinya bisa bergerak atau melakukan proses bisnis secara end to end. Ia menjelaskan holding tersebut nanti akan dipimpin oleh PT Rajawali...

Ilustrasi Hutan

Pakar: Hutan Sumber Ketahanan dan Penyediaan Pangan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dosen Departemen Manajemen Hutan Fakultas Kehutanan dan Lingkungan IPB University Prof I Nengah Surati Jaya mengatakan Hari Pangan Sedunia yang jatuh setiap 16 Oktober 2020 menjadi momentum untuk mengingat hutan sebagai sumber ketahanan dan penyediaan pangan. Sebab, hutan dapat menyediakan bahan makanan dari tumbuhan alami maupun agroforestri, sylvofishery, maupun sylvopasture. "Sebagai ilustrasi, di Indonesia luas hutan produksi mencapai...