Kampanye Prabowo-Gibran yang dihadiri Ketum PSI Kaesang Pangarep.

Relawan Yakin PSI akan Lolos ke DPR 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Relawan Joko Widodo, Bara JP tetap yakin Partai Solidaritas Indonesia (PSI) akan lolos ke Senayan. Walaupun saat ini, dalam hitungan hitungan cepat atau quick count, partai yang dipimpin Kaesang Pangarep belum lolos ambang batas parlemen. Sebelumnya, Bara JP dan sejumlah organisasi relawan Jokowi telah mendeklarasikan diri untuk mendukung PSI di Pemilu 2024. Bahkan, mereka berkomitmen untuk mendukung PSI...

Warga menggunakan hak pilihnya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 035 Kampung Curug, Desa Bojong Koneng,  Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (14/2/2024).

Apa itu Silent Majority yang Viral Usai Hasil Quick Count?

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah hasil perhitungan cepat (quick count) Pemilu 2024 diumumkan, muncul istilah silent majority yang viral di media sosial. Sebagai informasi, quick count merupakan hasil sementara, sedangkan yang resminya akan diumumkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Di platform X (sebelumnya Twitter), warganet turut membahas pengguna yang dianggap diam selama momen kampanye. Akun @unmagnetism, misalnya, mempertanyakan timeline yang tiba-tiba muncul...