Google Nilai UMKM dan Ekonomi Digital Indonesia Potensial. (Foto: ilustrasi Google)

Google Nilai UMKM dan Ekonomi Digital Indonesia Potensial

IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Government Affairs and Public Policy Manager Google Indonesia Danny Ardianto mengungkapkan alasan Google memilih Indonesia sebagai salah satu negara yang mendapatkan bantuan 11 juta dolar AS untuk mendukung pemulihan ekonomi nasional di Indonesia. Bantuan tersebut mencakup bantuan untuk pelaku UMKM dan pencari kerja di Tanah Air. Danny mengatakan sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) dan ekonomi digital...

Puluhan warga antre untuk membuat kartu pencari kerja (kartu kuning). Ilustrasi.

Pasca-Lebaran, Pemohon Kartu Kuning di Purwakarta Meningkat

REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Purwakarta diserbu pemohon kartu kuning ‎pascalebaran. Saat ini, pemohon kartu kuning meningkat tajam dibanding hari normal. Bahkan, peningkatannya mencapai 300 persen.Kabid Penempatan Tenaga Kerja (Pentaker) Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Purwakarta, Tuti Gantini, mengatakan sejak kemarin pemohon kartu kuning mengalami lonjakan. Biasanya, pada hari normal jumlah pemohon antara 50...