Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

Persebaya Surabaya Siapkan Kekuatan Penuh untuk Hadapi Persib Bandung

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persebaya Surabaya akan bertanding melawan Persib Bandung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (19/3/2022). Dalam laga lanjutan Liga 1 ini, pelatih Persebaya Aji Santoso memberikan target poin penuh bagi tim.Aji mengakui persiapan tim berjalan dengan baik. Dengan waktu hampir satu pekan, Persebaya bisa mematangkan persiapan untuk bisa kembali mengalahkan Persib seperti putaran pertama...

Pelatih Persita Tangerang Widodo Cahyono Putro.

Reuni Kecil Widodo C Putro dan Aji Santoso

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pertemuan menarik antarpelatih Indonesia terkemuka, Widodo Cahyono Putro dan Aji Santoso, akan terjalin di Stadion Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta, Rabu (24/11). Persita Tangerang akan bertemu dengan Persebaya Surabaya di laga pekan ke-13 kompetisi Liga 1 2021/2022.Widodo mengakui sudah mengenal Aji Santoso dengan baik. Keduanya menghabiskan masa sebagai pemain profesional dan lalu berkarier di kursi pelatih. Bermodalkan hal...

Pelatih Persebaya Aji Santoso.

Sabtu , 20 Nov 2021, 07:36 WIB

Tatap Seri Ketiga, Persebaya Enggan Sesumbar

Pemain Arema FC Ridwan Tawanela (kanan) menggiring bola melewati hadangan pemain Persebaya Supriyadi pada laga semi final Piala Gubernur Jawa Timur yang digelar tanpa penonton di Stadion Gelora Soeprijadi, litar, Jawa Timur, Selasa (18/2/2020).

Jumat , 05 Nov 2021, 17:55 WIB

Rivalitas Derby Jatim tanpa Suporter

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

Sabtu , 30 Oct 2021, 19:30 WIB

Persebaya Antisipasi Kebangkitan Persiraja