Covid-19 (ilustrasi). Menurut para ahli, subvarian BA.5 dan BA.4 memang memiliki kemampuan untuk memicu reinfeksi yang lebih cepat.

Dalam Waktu Empat Pekan, Subvarian BA.5 Bisa Sebabkan Reinfeksi Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Subvarian omicron BA.5 tampak memiliki kemampuan yang lebih baik untuk memicu reinfeksi. Bahkan, reinfeksi bisa terjadi hanya dalam waktu empat pekan dari infeksi sebelumnya.Kasus reinfeksi ini bisa lebih mudah terjadi karena subvarian omicron BA.5 terlihat lebih resisten terhadap antibodi. Artinya, riwayat infeksi Covid-19 terdahulu tak lagi memberikan perlindungan terhadap BA.5.Di Inggris, subvarian BA.5 dan BA.4 yang...

Seorang calon penumpang mengikuti vaksinasi booster COVID-19 di Terminal 2 Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (8/7/2022). PT Angkasa Pura cabang Bandara Soetta membuka gerai vaksin COVID-19 untuk mempermudah calon penumpang yang belum melakukan vaksinasi booster yang rencananya akan menjadi syarat wajib untuk bepergian dengan pesawat terbang.

Epidemiolog Nilai Syarat Wajib Vaksin Booster untuk Pelaku Perjalanan Tepat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Demi meningkatkan perlindungan bagi masyarakat saat bepergian, Pemerintah menyesuaikan aturan perjalanan dalam dan luar negeri melalui 2 Surat Edaran (SE) Satgas Penanganan Covid-19. Salah satu aturan yang diperbaharui vaksinasi dosis ketiga atau booster dijadikan syarat wajib perjalanan pelaku perjalan dengan seluruh moda transportasi. Epidemiolog dari Griffith University, Dicky Budiman memandang kebijakan wajib vaksin booster menjadi syarat perjalanan...