Seorang pengunjung memindai kode batang (QR Code) melalui aplikasi PeduliLindungi sebelum memasuki kantor Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, Jumat (12/11/2021). Pemerintah daerah setempat menerapkan penggunaan aplikasi PeduliLindungi kepada pengunjung dan pegawai di perkantoran sebagai upaya pencegahan penyebaran COVID-19.

Waspadai Munculnya Klaster di Beberapa Titik Saat Nataru

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Juru Bicara Vaksinasi Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Siti Nadia Tarmizi mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai kemungkinan munculnya klaster-klaster terutama di tempat dengan potensi penularan tinggi. Nadia mengatakan, kewaspadaan itu perlu ditingkatkan menjelang periode libur Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2022. "Kita harus mewaspadai kemungkinan munculnya klaster-klaster terutama di tempat-tempat dengan potensi penularan tinggi seperti di perkantoran, pasar, sekolah, asrama-asrama dan...

Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming

Kamis , 02 Dec 2021, 00:34 WIB

ASN di Solo Dilarang Cuti dan Mudik Saat Nataru

Menteri Pemuda dan Olahraga Zainudin Amali memberikan pemaparan tentang Desain Besar Olahraga Nasional (DBON) di Manado, Sulawesi Utara, Rabu (24/11/2021). Sosialisasi ke sejumlah daerah itu dimaksudkan untuk menyampaikan kepada pemerintah provinsi maupun kabupaten/kota terkait kewajiban dan tanggung jawab membina olahraga dengan panduan DBON di bawah naungan Perpres Nomor 86 tahun 2021, untuk melahirkan atlet-atlet berprestasi di tingkat dunia atau di Olimpiade dan Paralimpiade sebagai target utamanya.

Rabu , 01 Dec 2021, 18:54 WIB

Menpora Puji Prokes Ketat IBF 2021

Kevin Sanjaya Sukamuljo (kiri) dan Marcus Fernaldi Gideon (kanan) dari Indonesia beraksi selama pertandingan final bulu tangkis ganda putra melawan Yugo Kobayashi dan Takuro Hoki dari Jepang di bulu tangkis Indonesia Open turnamen di Nusa Dua, Bali, Indonesia, 28 November 2021.

Rabu , 01 Dec 2021, 18:07 WIB

Belajar dari Disiplin Prokes Ajang IBF

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid-19 Prof Wiku Adisasmito

Satgas Imbau Kepala Daerah Waspada Kenaikan Kasus Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Covid-19 Wiku Adisasmito mengingatkan Kepala Daerah untuk tidak tergesa-gesa melonggarkan aktivitas masyarakat. Wiku juga imbau untuk tetap memperhatikan prinsip kehati-hatian akan Covid-19.  Hal tersebut menurutnya guna mencegah terjadi lonjakan kasus yang signifikan seperti di sejumlah negara Eropa saat ini. Wiku meminta Kepala Daerah untuk terus memantau tren kenaikan kasus di tiap wilayah menjelang libur natal...