Kejakgung Copot Jaksa yang Temui Djoko Tjandra di Malaysia. Foto: Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Hari Setiono (tengah)

Kejakgung Copot Jaksa yang Temui Djoko Tjandra di Malaysia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejakgung) mencopot jaksa Pinangki Sirna Malasari dari jabatannya. Hukuman tersebut, terkait dengan skandal Djoko Sugiarto Tjandra. Keputusan pencopotan  tersebut, hasil dari pemeriksaan internal yang dilakukan Jaksa Agung Muda Pengawasan (Jamwas) terkait pertemuannya dengan buronan korupsi hak tagih Bank Bali tersebut di luar negeri. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejakgung Hari Setiyono mengatakan, Jaksa Pinangki resmi...

Ketua Majelis Hakim Nazar Effriandi (tengah) memimpin sidang lanjutan permohonan Peninjauan Kembali (PK) yang diajukan oleh buronan kasus korupsi pengalihan hak tagih (cessie) Bank Bali, Djoko Tjandra, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Jakarta, Senin (27/7/2020). Sidang itu beragenda mendengarkan pendapat Jaksa Penuntut Umum (JPU) atas permohonan PK yang diajukan Djoko Tjandra.

Jaksa Minta PN Jaksel Putuskan PK Djoko Tjandra Hari Ini

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejaksaan Negeri (Kejari) Jaksel Ridwan Hiswanto meminta Majelis Hakim Peninjauan Kembali (PK) Djoko Tjandra, tak lagi menunda putusan. Menurut dia, sudah empat kali persidangan, buronan korupsi hak tagih Bank Bali 2009 tersebut mangkir dari pengadilan. “Kalau bisa sih, kami minta (kepada Majelis Hakim) ya jangan ditunda lagi. Capek kita,” kata Jaksa...